Lowongan Kerja Tempo Scan Group

Lowongan tempo group, PT Tempo Scan Pacific Tbk (Perseroan) dan entitas anaknya merupakan bagian dari Tempo Grup yang memulai kegiatan usahanya melalui pendirian PT PD Tempo pada tanggal 3 Nopember 1953 yang bergerak di bidang perdagangan produk farmasi. PT Tempo Scan Pacific Tbk adalah perusahaan barang konsumen yang berdomisili di Jakarta yang didirikan di Jakarta pada 3 November 1953 terdaftar sebagai perusahaan publik telah resmi tercatat publik di Bursa Efek Indonesia dengan kode TSPC sejak pada tanggal 17 Juni 1994. Berikut lowongan kerja tempo scan pacific: Berikut lowongan kerja tempo group, selain itu ada juga lowongan kerja Lion Wings Indonesia

1. PACKING MATERIAL BUYING SUPERVISOR (Kode: PMB-TNT)

Deskripsi pekerjaan:

  • Melakukan strategi pembelian bahan kemas untuk memenuhi kebutuhan Business Unit (BU) yang berada dibawah The Tempo Group berdasarkan Purchase Request (PR) yang ditertibkan oleh masing-masing BU.
  • Memonitor pengiriman barang di gudang BU dan melakukan koordinasi dengan BU & Supplier jika ada hala-hal yang tidak sesuai dengan permintaan

Kualifikasi:

  • Pendidikan minimal D3/S1 Semua Jurusan
  • Pengalaman kerja di bidang Procurement minimal 3 tahun (diutamakan berpengalaman di bidang yang sama)
  • Fasih berbahasa inggris baik lisan & tulisan
  • Menguasai Ms. Office terutama Ms. Excel
  • Mandiri, inisiatif, jujur, teliti, memiliki komunikasi yang baik
  • Memiliki kemampuan negoisasi yang baik
  • Mau belajar, mampu bekerja dalam tim

2. CONSUMER INSIGHT & MARKET RESEARCH (Kode: CIMR)

Deskripsi pekerjaan:

  • Melakukan marker research, melakukan market analys dan data analysis

Kualifikasi:

  • Wanita
  • Usia 23-25 tahun
  • Pendidikan minimal S1 Statistik
  • Diutamakan memiliki pengalaman dalam Market Research
  • Keterampilan yang dibutuhkan:
  • Riset pasar, Survei Pasar, dan Analisa data
  • Mahir menggunakan Ms. Excel
Batas Akhir Melamar Tidak ada
Cara Melamar
1. Kirimkan CV/resume kamu ke email yulirahayu@thetempogroup.com & recruitment2@thetempogroup.com dengan format subjek KODE POSISI YANG DILAMAR
*Catatan: Usahakan ukuran file lampiran tidak lebih dari 2MB

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *